Foto Latihan Penanggulangan Keadaan Darurat di Bandara Adi Soemarmo
Sejumlah 50 mahasiswa Jurusan keperawatan Poltekkes Kemenkes Surakarta di terjunkan dalam kegiatan Latihan Penanggulangan Keadaan Darurat di Bandara Adi Soemarmo pada Kamis, 3 Oktober 2024.
Mahasiswa di berikan tugas sebagai tim probandus.
Latihan ini di ikuti oleh berbagai instansi seperti Rumah Sakit se-kota Surakarta, Boyolali, Karanganyar, dan juga dari PMI Surakarta dan Boyolali serta institusi Polri dan TNI.
Kegiatan ini bertujuan agar penanggulangan keadaan darurat dalam hal ini adalah kecelakaan pesawat dapat diantisipasi dan tertangani dengan baik.
#SalamSehat #Polkesta #BLUspeed #BLUuntukIndonesia #BLUberstrategipulihkanekonomi #DitjenNakes #KemenkesRI
telepon : 0271 856929
web : www.poltekkes-solo.ac.id
instagram : polkessurakarta